Portal Berita - Radio Streaming - Komunitas Anak Muda
Portal Berita - Radio Streaming - Komunitas Anak Muda
line official dreamers
facebook dreamers
twitter dreamer
instagram dreamers
youtube dreamers
google plus dreamers
Dreamland
>
Lifestyle
>
Article
Berlibur Bersama Paus Di Antartika
23 September 2012 06:00 | 4897 hits

Paus minke merupakan jenis paus yang memiliki badan ramping dan berwarna hitam atau abu-abu. Paus ini merupakan binatang yang paling umum ditemui di sekitar semenanjung Antartika. Nah jika kamu ingin berlibur bersama paus tersebut, maka kamu bisa melihatnya pada bulan November hingga Maret.

Bill Davis, wakil presiden ekspedisi di Expeditions Quark merekomendasikan kepada para wisatawan untuk menikmati pemandangan paus-paus ramping tersebut pada bulan Februari dan Maret. Menurutnya, pada bulan tersebut paus-paus akan lebih interaktif bahkan akan mendekati perahu dengan senang hati.

Expeditions Quark yang mengambil area di sekitar Antartika ini akan memberikan pengalaman tak terlupakan. Namun, harga paket yang harus kamu bayarkan pun sebanding dengan apa yang akan didapatkan atau dilihat. Untuk wisata selama awal November hingga awal Maret, Expeditions Quark menawarkan harga sebesar US$ 4.595.

Komentar
RECENT ARTICLE
Advertise with Us
sales & marketing : sales@dreamers.id
enquiries : info@dreamers.id
Get Our Application for Free
MOST POPULAR
BACK TO DREAMLAND | TOP | View Desktop Version
CONTACT US
Dreamers.id
dreamersradio