Selain Kate Middleton dan Meghan Markle, 5 Putri Kerajaan Ini Juga Punya Selera Fashionista!
27 November 2018 17:00 | 2560 hits
3. Deena Aljuhani Abdulaziz
Image source: wolipop.detik.com
Yang satu ini bukan Putri Arab yang kebanyakan orang pikirkan. Penampilannya selalu dibalut busana stylish dari jajaran desainer dunia, dan datang ke berbagai fashion show. Ia bahkan sempat menjadi editor in chief untuk Vogue Arab.