Bukan Miley Cyrus namanya jika tak masuk dalam daftar ini. Mantan kekasih Patric Schwarzenegger ini sekilas tampak normal hadir dengan maxi dress rancangan Alexander Wang. Ups, tapi coba dilihat dari bagian samping hingga kebelakang, karena gaun hitam penuh yang dipenuhi spike ini memiliki potongan yang cukup lebar hingga memperlihatkan pinggang hingga bagian separuh bagian bokongnya.