Inilah Berbagai Outfit Mewah Termahal yang Pernah Dikenakan Para Idola K-Pop
18 April 2015 12:14 | 45316 hits
8. YoonA SNSD
Image source: SNSD Official
Saat mempromosikan lagu ‘The Boys’ di tahun 2011 lalu, SNSD mengusung konsep di mana para membernya mengenakan dress pengantin. Dan dress yang paling mahal adalah dress yang dikenakan oleh YoonA , yang berharga $13,154 atau mencapai Rp 169 juta.