Lagi-lagi CL berhasil masuk dalam daftar ini. Yap, selain boots, dalam MV ‘The Baddest Female’ CL ternyata juga mengenakan sebuah aksesoris mahal dengan harga super fantastis, yaitu sebuah cincin rose gold diamond ring dari Repossi seharga $15,875 atau Rp 203 juta!