Portal Berita - Radio Streaming - Komunitas Anak Muda
Portal Berita - Radio Streaming - Komunitas Anak Muda
line official dreamers
facebook dreamers
twitter dreamer
instagram dreamers
youtube dreamers
google plus dreamers
Dreamland
>
Lifestyle
>
Article
Udara di Jakarta Tergolong Buruk, Ikuti Beberapa Tips Ini Untuk Menghindari Dampak Buruk Udara Kotor Bagi Kesehatan!
08 Agustus 2019 09:30 | 607 hits

DREAMERS.ID - Walaupun sudah turun peringkat akibat kejadian padam listrik beberapa hari yang lalu, kualitas udara di Jakarta masih tergolong buruk dan tidak sehat berdasarkan situs monitor udara internasional Airvisual.com, saat ini Jakarta menempati peringkat ke 13 sebagai kota dengan kualitas udara terburuk di dunia.

Kualitas uara buruk ini tentu dapat memicu banyak penyakit, terutama penyakit terkait sistem respirasi seperti asma, penyakit paru obstruktif kronis (PPOK), hingga infeksi saluran pernapasan atas (ISPA).

Berikut ini adalah tips khususnya untuk warga Jakarta demi mencegah penyakit yang tidak diinginkan akibat kualitas udara yang buruk akhir-akhir ini:

 

1. Gunakan Masker

Bagi kamu yang setiap harinya beraktivitas diluar rumah, menggunakan masker sangatlah dianjurkan agar tidak terpapar udara langsung, sekaligus sebagai penyaring udara buruk yang mengandung banyak sekali bakteri dan virus yang tentunya tidak baik untuk kesehatan tubuh.

2. Tutup Akses Udara Luar

Jika kamu berada didalam ruangan, usahakan untuk menutup jendela atau pintu agar udara yang ada di dalam ruangan tetap terjaga dan tidak terpapar langsung dengan udara dari luar.

3. Gunakan Air Purifier

Salah satu cara mudah yang dapat dilakukan adalah menggunakan air purifier untuk menjaga kebersihan udara didalam ruangan agar tetap bersih dan bebas dari polusi.

 

(sgd)

Komentar
RECENT ARTICLE
Advertise with Us
sales & marketing : sales@dreamers.id
enquiries : info@dreamers.id
Get Our Application for Free
MOST POPULAR
BACK TO DREAMLAND | TOP | View Desktop Version
CONTACT US
Dreamers.id
dreamersradio