Portal Berita - Radio Streaming - Komunitas Anak Muda
Portal Berita - Radio Streaming - Komunitas Anak Muda
line official dreamers
facebook dreamers
twitter dreamer
instagram dreamers
youtube dreamers
google plus dreamers
Dreamland
>
Musik
>
Article
SHINee Hingga TWICE, Para Grup K-Pop Ternama akan Tampil di Konser Promosi Wisata Seoul
03 November 2016 11:44 | 1029 hits

DREAMERS.ID - Satu lagi konser akbar dengan deretan grup idola K-Pop ternama sebagai bintang tamunya yang siap digelar. Pada 27 November mendatang, sebuah konser berskala besar bertajuk ‘Super Seoul Dream Concert 2016’ pun akan kembali digelar.

Mirip seperti konser akbar lainnya yaitu ‘Dream Concert’, konser ini pun juga akan kembali kehadiran sederet bintang K-Pop ternama yang namanya semakin naik daun untuk tampil di atas panggung megahnya.

Berdasarkan website resminya, ‘Super Seoul Dream Concert 2016’ akan menghadirkan para idola K-Pop senior hingga rookie, yaitu SHINee, VIXX, EXID, AOA, Seventeen, T-ARA, G-Friend, TWICE, BTOB, Red Velvet, Dal Shabet, The One, NCT 127, NU’EST, Oh My Girl, Sonamoo, Astro, hingga SF9.

Baca juga: Hampir 50 Persen Anak Muda di Seoul Hidup Miskin

Dengan tema kota Seoul, konser yang akan digelar di Gocheok Sky Dome, Seoul ini digelar dengan tujuan bahwa Seoul bisa menjadi salah satu destinasi wisata dalam sejarah dunia, budata, hingga lokasi belanja.

Sementara itu, baik para fans domestik maupun internasional yang kebetulan berada di Seoul dan ingin menyaksikan konser ini pun bisa langsung membeli tiketnya yang telah mulai dijual pada 2 Noveber di website resmi MelOn.

(ctr) 

Komentar
RECENT ARTICLE
Advertise with Us
sales & marketing : sales@dreamers.id
enquiries : info@dreamers.id
Get Our Application for Free
MOST POPULAR
BACK TO DREAMLAND | TOP | View Desktop Version
CONTACT US
Dreamers.id
dreamersradio