Tak hanya punya wajah yang cantik, member miss A yang langganan bermain dalam berbagai serial drama ini ternyata juga memiliki suara yang indah. Saking indahnya, para fans menyebutnya sebagai member girlband yang memiliki suara malaikat yang turun dari langit. Mungkin terdengar sedikit berlebihan, tapi coba saja kalian dengarkan suaranya^^