Portal Berita - Radio Streaming - Komunitas Anak Muda
Portal Berita - Radio Streaming - Komunitas Anak Muda
line official dreamers
facebook dreamers
twitter dreamer
instagram dreamers
youtube dreamers
google plus dreamers
Dreamland
>
Lifestyle
>
Article
Ini Lho Manfaat Berjemur di Bawah Sinar Matahari di Tengah Wabah Virus Corona
23 Maret 2020 17:51 | 2590 hits

DREAMERS.ID - Mewabahnya virus corona, termasuk di Indonesia membuat masyarakat harus melakukan social distancing atau menghindari keramaian, dan menjaga jarak kurang lebih 1-2 meter. Masyarakat juga dihimbau untuk tetap di rumah untuk mencegah penyebaran virus COVID-19 ini.

Namun, walaupun dihimbau untuk melakukan social distancing, bukan berarti masyarakat harus berdiam diri di rumah dan tidak menghirup udara segar di luar rumah. Masyarakat dapat melakukan aktivitas, di balkon, ataupun disekitar halaman depan rumah.

Baca juga: Ada Puluhan Artis Korea Dinyatakan Positif COVID-19 Sepanjang 2021

Baru-baru ini, sebagian masyarakat tengah menerapkan aktivitas berjemur dibawah sinar matahari, yang dinilai dapat meningkatkan daya tahan tubuh. Hal ini dikarenakan sinar matahari membantu tubuh untuk memproduksi vitamin D yang penting untuk menjaga kesehatan.

Dilansir dari CNN, sinar matahari dapat mengatur tubuh untuk memproduksi metatotin atau hormon yang dapat mengatur siklus bangun dan tidur seseorang. Selain itu, berjemur dibawah sinar matahari juga dapat mengurangi tingkat depresi, sehingga dapat memperbaiki suasana hati, terlebih ketika kamu merasa panik akibat virus corona.

Sejumlah ahli percara bahwa berjemur dibawah sinar matahari selama 20 menit setiap hari dapat memberikan manfaat bagi kesehatan tubuh. Namun, jangan lupa untuk memakai sunscreen agar kulit tetap terlindungi

(Rie127)

Komentar
RECENT ARTICLE
Advertise with Us
sales & marketing : sales@dreamers.id
enquiries : info@dreamers.id
Get Our Application for Free
MOST POPULAR
BACK TO DREAMLAND | TOP | View Desktop Version
CONTACT US
Dreamers.id
dreamersradio