Inspirasi Outfit Unik nan Cantik Artis Pakai Kain Tenun, Bisa Kamu Tiru untuk Kondangan! (Part 1)
01 Desember 2018 12:07 | 4390 hits
4. Vega Darwanti
Image source: idntimes.com
Dress dari tenun NTT juga cocok lho dipadu dengan sepatu boots! Lihat deh penampilan Vega Darwanti yang kompak dalam tema merah. Dengan pilihan warna bold seperti warna merah ini kamu bisa terlihat lebih menawan.