Portal Berita - Radio Streaming - Komunitas Anak Muda
Portal Berita - Radio Streaming - Komunitas Anak Muda
line official dreamers
facebook dreamers
twitter dreamer
instagram dreamers
youtube dreamers
google plus dreamers
Dreamland
>
Lifestyle
>
Article
Sejumlah Lokasi Pantai Cantik Korea Selatan yang Siap Jadi Favorit Liburan Musim Panas! (Part 2)
16 Juli 2018 16:24 | 2013 hits
1. Jinha Beach

“Sebagian kecil dari surga”, begitu lah kata orang yang pernah datang ke Pantai Jinha. Pantai ini memiliki pasir putih yang halus dengan air yang dangkal, hangat, dan tenang.


Image source: english.visitkorea.or.kr

Walaupun pantai ini sepanjang 1kilometer, pantai ini tetap memiliki atmosfir yang terasa sangat akrab. Dimana pantai ini dikelilingi oleh hutan pinus dan angin laut. Tidak hanya sekedar pantai untuk bermain, di pantai Jinha juga terdapat fasilitas ‘camping’ gratis, pantai ini sangat cocok bagi wisatawan yang ingin menenangkan diri sejenak di hari libur.

Komentar
RECENT ARTICLE
Advertise with Us
sales & marketing : sales@dreamers.id
enquiries : info@dreamers.id
Get Our Application for Free
MOST POPULAR
BACK TO DREAMLAND | TOP | View Desktop Version
CONTACT US
Dreamers.id
dreamersradio