Portal Berita - Radio Streaming - Komunitas Anak Muda
Portal Berita - Radio Streaming - Komunitas Anak Muda
line official dreamers
facebook dreamers
twitter dreamer
instagram dreamers
youtube dreamers
google plus dreamers
Dreamland
>
Lifestyle
>
Article
Top 5 Destinasi Liburan Musim Panas di Seoul
27 Juni 2018 08:10 | 4359 hits
1. Onemount Snow Park

Image source : Hab Korea

Bagi  penggemar bowling, penggemar wahana menegangkan yang dapat menantang adrenalin, atau menonton pertunjukan aurora dan bermain es, Onemount Snow Park di rasa tepat sebagai salah satu pilihan tempat wisata liburan.

Di tempat wisata ini pengunjung dapat merasakan permainan musim dingin, dan semua fasilitas permainan yang di sediakan untuk semua umur.Onemount Snow Park terletak di Goyang, tempat ini menjadi taman salju indoor terbesar di korea selatan.


Image source : I Am Your Guide

Taman salju ini memiliki suhu -20° Celcius, jadi benar-benar seperti berada ketika musim dingin, selain itu untuk menjaga dan mempertahankan Snow Hill agar tidak mencair. Untuk menuju ketempat tersebut bisa menggunakan kereta bawah tanah, karena lokasi ini tidak jauh dari stasiun, ± 15 menit untuk berjalan kaki.

Untuk harga tiket sebesar 30.000 won, bagi anak-anak di bawah 3 tahun tidak di kenakan biaya alias gratis, harga tersebut dapat berubah-ubah. Sementara itu waktu operasionalnya pada pukul 10:00-18:00 di hari kerja, dan pukul 10:00-19:00 di akhir pekan. Dan waktu operasionl Snow Hill pukul 10:15-17:00 di hari kerja dan pukul 10:15-18:00 di akhir pekan.

Komentar
RECENT ARTICLE
Advertise with Us
sales & marketing : sales@dreamers.id
enquiries : info@dreamers.id
Get Our Application for Free
MOST POPULAR
BACK TO DREAMLAND | TOP | View Desktop Version
CONTACT US
Dreamers.id
dreamersradio