Portal Berita - Radio Streaming - Komunitas Anak Muda
Portal Berita - Radio Streaming - Komunitas Anak Muda
line official dreamers
facebook dreamers
twitter dreamer
instagram dreamers
youtube dreamers
google plus dreamers
Dreamland
>
Lifestyle
>
Article
Deretan Smartphone Keren nan Canggih dari Perusahaan Teknologi Ternama yang Rilis Tahun 2016
22 Desember 2016 22:00 | 7524 hits
1. Samsung


Image source: IBTimes

Salah satu perusahaan teknologi raksasa asal Korea Selatan ini cukup banyak merilis perangkat baru di tahun 2016. Namun yang menjadi primadona tentu saja Samsung Galaxy S7 dan Galaxy S7 Edge yang resmi diperkenalkan pada Febuari lalu.

Kedua smartphone ini memiliki banyak kelebihan jika dibandingkan dengan Galaxy S6 dan Galaxy S6 Edge dari segi kamera, baterai, hingga ketersediaan slot microSD. Namun salah satu fitur yang membuat ponsel ini istimewa adalah sudah mengantongi sertifikasi IP68, artinya, seperti Xperia Z5, ponsel ini bisa diajak berenang higga kedalaman 1,5 meter dengan durasi tak lebih dari 15 menit.

Tak hanya duo Galaxy S7, Samsung juga merilis Galaxy Note 7 di tahun 2016 ini. Dengan melewatkan angka ‘6’, Samsung langsung menjadikan Galaxy Note 7 sebagai penerus kesuksesan Galaxy Note 5 dengan segala fitur canggihnya.

Fitur iris scan atau pemindai mata menjadi keistimewaan perangkat ini dan mendapat respon yang baik dari pengguna. Namun sayangnya kejayaan Galaxy Note 7 hanya sementara setelah banyaknya laporan perangkat yang meledak hingga berujung pada penarikan massal produk.

Komentar
RECENT ARTICLE
Advertise with Us
sales & marketing : sales@dreamers.id
enquiries : info@dreamers.id
Get Our Application for Free
MOST POPULAR
BACK TO DREAMLAND | TOP | View Desktop Version
CONTACT US
Dreamers.id
dreamersradio