Pengembangan teknologi menggunakan robot terbilang cukup pesat mengingat beberapa negara bahkan memiliki perlombaan yang para pesertanya adalah robot – robot ditemani dengan penciptanya. Beberapa tahun ke depan dipercaya robot akan lebih banyak digunakan untuk menopang kehidupan manusia. Misalnya membantu mengurus atau mengobati hewan peliharaan, mengobati manusia. Namun semua ini membutuhkan proses yang tidak mudah tentunya.
Wow, ternyata pekerjaan berbasis teknologi mengagumkan ya, terutama itu akan sangat membantu kehidupan kita sehari – hari. Kalau Dreamers mau pilih profesi yang mana?
(JC)