Es serut lokal khas Filipina ini berisi buah-buahan eksotis seperti nangka, kelapa, ampas kelapa, kacang hijau, ubi jalar ungu, jagung, dan mutiara atu boba. Esserut ini juga biasanya dilengkapi dengan satu scoop es krim yang akan mencair bersama dengan sup krim manis.