Bedah Fashion Kostum Panggung ‘Philipp Plein’ untuk Promosi ‘Party’ SNSD
30 Juli 2015 13:10 | 14140 hits
3. Sunny & Sooyoung
Image source: Mnet
Sunny tampil mengenakan ‘Goodbye’ Tank Top yang ia pasangkan dengan denim shorts plus aksesoris chain necklace, sementara Sooyoung tampil dengan t-shirt ‘Big Kisses’ dan ‘Hello’ slim fit jeans yang menonjolkan kaki jenjangnya.