Uniknya Berbagai Hand Cream Korea yang Lucu dan Melembabkan Ini
20 Juni 2015 18:19 | 13718 hits
6. Jeju
Image source: soompi.com
Dengan kemasan tabung seperti ini emmbuat hand cream lebih mudah untuk dibawa ke mana saja. Aroma yang tersedi adalah peach, mawar, lotus, buah ara, hallabong, dan kayu cedar, semuanya adalah aroma yang terinspirasi dari pulau Jeju.