Bosan Makan Buah? Yuk Variasikan dengan Cara-cara Unik Ini!
26 Januari 2015 13:27 | 11528 hits
3. Kue semangka
Image source: womenshealthmag.com
Sulap buah semangka menjadi cake yang cantik. Kupas semangka dan potong seperti bentuk kue. Lapisi dengan icing yang terbuat dari krim, santan, vanila, dan madu. Tambahkan kacang-kacangan dan buah sebagai toppingnya.