Selama 14 hari terakhir periode, wanita memiliki tingkat estrogen yang rendah dan androgen yang tinggi. Ini adalah saat produksi minyak mencapai puncaknya, pori-pori menjadi tertutup, dan jerawat bermunculan.
“Apupan yang terjadi, jangan memencet jerawat, karena akan menyebabkan kerusakan permanen, meninggalkan bekas dan infeksi bakteri,” kata Kecia Gaither, MD, seorang wakil ketua dan direktur kedokteran ibu dan anak di departemen obstetri dan ginekologi di University Hospital and Medical Center, Brooklyn, NY.