Vanocha adalah roti khas dari negara ceko, bentuknya sama seperti Zopf roti asal Swis dengan tekstur roti sama dengan Bioche asal Perancis. Namun, vanocha lebih kaya akan mentega dan telur sehingga warna bagian roti lebih coklat pekat. Vanocha juga diberi tambahan lemon dan nutmeg ataupun kacang almod dan kismis yang membuat roti ini lebih beraroma dan lezat.
Nah, itu tadi beragam roti dari berbagai negara Dreamers! Kira-kira roti mana yang ingin kamu coba lebih dahulu.
(mya)