Yup, ini penting! Misalnya, kamu pakai atasan gelap, padukan dengan bawahan berwarna gelap juga. Aturan ini juga berlaku jika kamu memilih busana warna terang.