DREAMERSRADIO.COM - Demam hallyu wave membuat segala hal yang berbau korea selatan banyak digemari. Salah satunya adalah cemilan dari negeri para hallyu star. Nah, di negara tersebut sendiri terdapat dua istilah untuk menyebutkan cemilan dalam bahasa korea. Yang pertama adalah gansik, yang berarti makanan yang dimakan di antara waktu makan, dan gwaja atau kue gula-gula. Intinya, keduanya adalah cemilan yang dijajakan di supermarket. Bagi kamu yang suka nyemil dan menggemari hal-hal berbau korea wajib tau 10 snack populer negeri ginseng.
Dilansir dari korea.net, Ini dia 10 snak terfavorit yang menjadi ikon snak negara para idola k-pop :