Pemain timnas Ghana yang kini merumput bersama AC Milan juga masuk ke dalam daftar ini karena ia juga dikenal sebagai salah satu muslim yang cukup taat. Bermain di sebuah klub yang berbasis di sebuah kota yang mayoritas penduduknya pemeluk Katolik tidak membuat Muntari menjadi memudahkan urusan agama.
Termasuk puasa Ramadhan, Muntari selalu mengutamakan ibadah wajibnya tersebut. Bahkan di klub terdahulunya terdahulu, Muntari juga pernah bernegosiasi dengan pelatihnya jika ia dimainkan pada babk kedua atau setelah ia berbuka puasa. Sehingga dapat memaksimalkan penampilannya.