Portal Berita - Radio Streaming - Komunitas Anak Muda
Portal Berita - Radio Streaming - Komunitas Anak Muda
line official dreamers
facebook dreamers
twitter dreamer
instagram dreamers
youtube dreamers
google plus dreamers
Dreamland
>
Lifestyle
>
Article
Objek Wisata Alternatif di Yogyakarta yang Wajib Dicoba!
27 Juni 2013 18:06 | 10622 hits
2. Gua Tubing Kalisuci

Bagi kamu yang bosan dengan wisata candi atau budaya, kabupaten Gunungkidul dikenal sebagai daerah gersang ternyata diamm-diam menyimpan objek wisata air yang menantang. Gua-gua cantik yang tersembunyi di perut bumi dengan sungai yang mengalir deras didalamnya adalah salah satu objek wisata yang sayang untuk dilewatkan di daerah kalisuci Gunungkidul ini.

Untuk sampai di gua Tubing Kalisuci ini, kamu harus menyusuri jalan setapak menuju tebing untuk dapat melihat aliran sungai berwarna biru kehijauan. Dengan perlengkapan seperti jaket pelampung, helm, dan ban karet pengunjung langsung dapat menikmati rafting dalam gua sungai bawah tanah ini. Sensasi yang paling menantang adalah ketika dalam gua mulai tertutup sinar matahari dan disambut oleh kelelawar yang menggantung di stalagmit dan ikan-ikan yang berenang di sungai.

Jam Buka:
Senin-Minggu, 09.00-16.00 (sesuai keadaan sungai)

HTM:
Rp. 65.000, minimal 5 orang

Fasilitas:
Perlengkapan rafting, pemandu, makan

Komentar
RECENT ARTICLE
Advertise with Us
sales & marketing : sales@dreamers.id
enquiries : info@dreamers.id
Get Our Application for Free
MOST POPULAR
BACK TO DREAMLAND | TOP | View Desktop Version
CONTACT US
Dreamers.id
dreamersradio