The Heirs menceritakan persahabatan dan percintaan ahli waris muda bernama Kim Tan (Lee Min Ho) dan Cha Eun Sang (Park Shin Hye). Berbeda dengan Kim Tan, Eun Sang merupakan gadis biasa yang miskin. Krystal berperan sebagai Lee Bo Na, anak dari seorang CEO. Ia juga cinta pertama dan mantan kekasih Kim Tan.