Portal Berita - Radio Streaming - Komunitas Anak Muda
Portal Berita - Radio Streaming - Komunitas Anak Muda
line official dreamers
facebook dreamers
twitter dreamer
instagram dreamers
youtube dreamers
google plus dreamers
Dreamland
>
Film
>
Article
Jangan Sampai Belum Nonton Serial TV Barat yang Lagi Mainstream Banget!
25 Februari 2018 10:20 | 8419 hits
4. Empire

Image source: Variety.com

Mulai tayang di minggu awal bulan Januari 2015 ini, 'Empire' cepat menjadi serial drama televisi favorit di seluruh dunia. Dengan tema musikal, drama ini memberi angin segar setelah selama beberapa tahun drama musikal dikuasai oleh 'Glee'. Dan sama seperti serial televisi lain yang sangat penting, 'Empire' memiliki banyak faktor untuk menjadi favorit banyak orang selama bertahun-tahun ke depan. 

Hanya dalam waktu 4 bulan, serial ini memenuhi tiap episodenya dengan wajah-wajah terkenal, dari segala penjuru Hollywood. Naomi Campbell, Mary J Blige, Courtney Love, Jennifer Hudson, hanya awal dari sebagian nama-nama tenar yang ikut berbagi layar dengan bintang utama serial ini yaitu nominasi Oscar Taraji P. Henson dan Terrence Howard. Pencipta serial ini juga kelas berat, sutradara Lee Daniels yang menghasilkan nominasi Oscar 'The Butler', dan 'Precious'.

Komentar
RECENT ARTICLE
Advertise with Us
sales & marketing : sales@dreamers.id
enquiries : info@dreamers.id
Get Our Application for Free
MOST POPULAR
BACK TO DREAMLAND | TOP | View Desktop Version
CONTACT US
Dreamers.id
dreamersradio