14 Oktober menjadi hari duka internasional bagi para penggemar idola K-Pop, khususnya f(x). Pasalnya, Sulli ditemukan meninggal dunia di rumahnya setelah menderita depresi hebat. Seluruh dunia hiburan Korea berduka kehilangan artis muda berusia 25 tahun itu. Pemakaman digelar secara tertutup pada 17 Oktober 2019.