Inilah Cowok-cowok Tinggi dari Para Grup Idola K-Pop
18 Maret 2013 17:58 | 62131 hits
5. Sungyeol Infinite
Salah satu boyband yang beberapa waktu lalu ke Jakarta ini juga merupakan member teringgi diantara member Infinite lainnya. Sungyeol yang selalu bercanda sewaktu di wawancara oleh Dreamers Radio ini memiliki tinggi badan 183 cm.