Orlando dan Katy memutuskan untuk mengakhiri hubungan asmara walaupun usia pacaran mereka belum mencapai satu tahun. Meski telah putus, keduanya tetap menjalin hubungan baik sebagai seorang teman. Keduanya membuktikannya dengan berpose bersama dalam Vanity Fairs’s 2017 Oscars After Party.