5 Pasangan Selebriti yang Akhirnya Dikaruniai Anak Setelah Lama Menikah
24 Oktober 2017 06:33 | 3793 hits
1. Inul Daratista dan Adam Suseno
Image Source: Tribunnews
Diva dangdut, Inul Daratista dan sang suami perlu menunggu selama 13 tahun untuk mendapatkan anak. Pada 19 Mei 2009, Inul melahirkan anak pertama mereka yang berjenis kelamin laki-laki. Putranya itu diberi nama Yusuf Ivander Damares.