Beberapa orang mengatakan bahwa penggemar yang hardcore, dapat lebih cepat mengetahui apapun tentang sang idola disbanding dengan media paparazzi kawakan Korea, Dispatch. Maka dari itu, jika terdapat rumor hubungan asmara yang mulai beredar di antara fans hardcore, maka kabar ini mungkin bisa kau percaya, Dreamers!
So, apa kamu setuju juga dengan tanda-tanda ini?^^