Aktor yang memiliki akting luar biasa di setiap tokoh yang ia perankan ternyata juga memiliki hobi yang tak kalah aneh. Si Jack Sparrow dalam film ‘The Pirates of Caribbean’ ini ternyata mengoleksi boneka Barbie edisi terbatas! Koleksi boneka Barbienya diantaranya edisi Beyonce dan Destiny’s Child, High School Musical, dan Lindsay Lohan.
“Aku bermain dengan banyak Barbie dan Ken untuk anak-anakku. Hal itu adalah salah satu hal yang paling aku kuasai,” ungkap Depp.