Portal Berita - Radio Streaming - Komunitas Anak Muda
Portal Berita - Radio Streaming - Komunitas Anak Muda
line official dreamers
facebook dreamers
twitter dreamer
instagram dreamers
youtube dreamers
google plus dreamers
Dreamland
>
Lifestyle
>
Article
Daftar 10 Kota Terbaik di Dunia, Tokyo di Peringkat 5
12 November 2020 16:30 | 1922 hits

DREAMERS.ID - Banyak negara maupun kota di dunia ini yang menjadi tempat idaman setiap orang untuk bisa tinggal, atau sekedar berwisata. Belum lama ini, daftar 10 besar kota terbaik di tahun 2021 baru saja dirilis. Mungkin bisa jadi referensi kamu melepas penat.

Resonance Consultancy memberikan penilaian terhadap 100 kota di seluruh dunia, dengan populasi lebih dari satu juta penduduk, menggunakan 25 kelompok dan dibagi ke dalam enam kategori. Faktor penilainya meliputi keragaman budaya, cuaca, jumlah taman, dan tempat wisata, serta jumlah tagar di sosial media.

Melansir dari lonelyplanet.com berikut kota-kota terbaik di tahun 2021:

1. London, Inggris

Selama enam tahun berturut-turut, London menepati posisi teratas sebagai kota terbaik. Laporan ini didapat dari Januari, London memiliki taman kota dan suasana luar ruangan yang baik.

2. New York, Amerika Serikat

New York sebagai kota yang tidak pernah tidur, menempati posisi kedua. Sesuai laporan yang di dapat, mengatakan bahwa New York adalah salah satu kota perbelanjaan terbaik di dunia.

Meskipun New York adalah kota pertama di Amerika yang terkena wabah virus corona, namun New York dapat bangkit dan menjadi kota terbaik dunia 2021.

Selain London dan New York, delapan kota terbaik di dunia lainnya yang dilansir dari Best Cities, diantaranya:

3. Paris, Perancis

4. Moskow, Rusia

5. Tokyo, Jepang

6. Dubai, Uni Emirat Arab

7. Singapura

8. Barcelona, Spanyol

9. Los Angeles, Amerika Serikat

10. Madrid, Spanyol

(rnd)

Komentar
RECENT ARTICLE
Advertise with Us
sales & marketing : sales@dreamers.id
enquiries : info@dreamers.id
Get Our Application for Free
MOST POPULAR
BACK TO DREAMLAND | TOP | View Desktop Version
CONTACT US
Dreamers.id
dreamersradio