DREAMERS.ID - Selama kurang lebih satu tahun menjabat sebagai Gubernur DKI Jakarta, Anies Baswedan, melakukan segelintir perubahan. Berkat dirinya, beberapa tempat di Jakarta kini berubah menjadi lebih layak dan indah. Berikut perubahan-perubahan Jakarta di tangan Anies Baswedan.
(bef)