DREAMERS.ID - Meski diprediksi tidak begitu ‘dikenal’ di Indonesia, nyatanya banyak bioskop yang menayangkan film horror-thriller terbaru berjudul ‘It’ lebih dari 1 studio. Sosok badut dalam film itu dianggap mengerikan dan mampu memancing rasa takut yang nyatanya dicari penonton.
Untuk generasi yang lahir periode 80 hingga 90-an, badut Pennywise bukan sosok baru lagi dalam meneror anak-anak. Film tahun 2017 ini ditunggu karena diadaptasi dari novel laris karya penulis legendaris Stephen King yang selalu memberikan cerita tak terduga. Memangnya seistimewa apa sih film ‘It’ ini?
(rei)