Portal Berita - Radio Streaming - Komunitas Anak Muda
Portal Berita - Radio Streaming - Komunitas Anak Muda
line official dreamers
facebook dreamers
twitter dreamer
instagram dreamers
youtube dreamers
google plus dreamers
Dreamland
>
Lifestyle
>
Article
Indah nan Romantis, Intip Lokasi Syuting 'Goblin' di Kanada yang Makin Diserbu Wisatawan
03 Februari 2017 02:00 | 15078 hits

DREAMERS.ID - Selain cerita dan pemainnya, dramaGoblin’ juga menarik perhatian penonton karena menyuguhkan visual yang luar biasa indahnya. Lokasi syuting setiap adegan di drama ini mendadak jadi incaran wisatawan seiring dengan kepopuleran dramanya, termasuk yang berlokasi di Quebec, Kanada.

Sejak sebelum produksinya dimulai, tim ‘Goblin’ sudah berencana akan menjadikan kota Quebec sebagai salah satu lokasi syutingnya. Mulai syuting sekitar September 2016, nuansa indahnya musim gugur Quebec terpampang jelas di sejumlah adegan penting drama yang dibintangi Gong Yoo dan Kim Go Eun ini.

Berdasarkan keterangan Guillaume Patry panelis program ‘Abnormal Summit’ asal Kanada, lokasi syuting drama tersebut menjadi buruan wisatawan asal Korea saat ini. “‘Goblin’ menggambarkan Quebec sangat cantik. Banyak wisatawan asal Korea yang mengunjungi hotel dan tempat lain yang muncul di drama itu,” ujarnya.

Penasaran dengan detil lokasi syuting drama ‘Goblin’ di Kanada? Simak ulasannya berikut ini:

(mth/Image: Berbagai Sumber)

Petit Champlain District >
Komentar
RECENT ARTICLE
Advertise with Us
sales & marketing : sales@dreamers.id
enquiries : info@dreamers.id
Get Our Application for Free
MOST POPULAR
BACK TO DREAMLAND | TOP | View Desktop Version
CONTACT US
Dreamers.id
dreamersradio