Dreamland
>
Lifestyle
>
Article

Ups, Hindari Menyimpan 6 Bahan Makanan Ini di Kulkas!

30 September 2016 13:45 | 19933 hits

DREAMERS.ID - Makanan sisa semalam atau yang tak habis dimakan memang kerap disimpan di dalam kulkas. Selain dapat menjaga kesegaran makanan tersebut, suhu dingin dipercaya mampu menahan perubahan fisik dari makanan tersebut hingga saat ingin menyantapnya lagi.

Biasanya kita memang kerap memasukan berbagai jenis barang ke dalam kulkas. Mulai dari daging, susu, buah, sayuran hingga telur. Namun, ada beberapa jenis makanan yang sebaiknya dihindarkan untuk disimpan di dalam kulkas, terutama jika penyimpanan tersebut berjangka panjang. Mau tahu apa saja makanan tersebut beserta alasannya? Yuk, simak penjelasan berikut yang dilansir dari laman Mirror.co.uk

Roti >
Komentar
RECENT ARTICLE
MOST POPULAR
BACK TO DREAMLAND | TOP | View Desktop Version
CONTACT US
Dreamers.id
dreamersradio