Portal Berita - Radio Streaming - Komunitas Anak Muda
Portal Berita - Radio Streaming - Komunitas Anak Muda
line official dreamers
facebook dreamers
twitter dreamer
instagram dreamers
youtube dreamers
google plus dreamers
Dreamland
>
Artis
>
Article
Komentar Chanmi AOA Ini Ternyata Juga Tandai Hubungan Asmara Seolhyun dan Zico?
12 Agustus 2016 11:00 | 1890 hits

DREAMERS.ID - ‘Setelah terjadi baru disadari’ sepertinya menjadi ugkapan yang tepat untuk kabar hubungan asmara dari idola K-pop. Karena pasti ada saja momen yang bisa dibilang sebagai ‘kode’yang menunjukkan memang benar hubungan asmara tersebut sudah terjalin.

Kabar pacaran dari Zico Block B dan Seolhyun AOA salah satunya. Baru-baru ini netizen juga menyadari  dengan komentar rekan satu grup Seolhyun, Chanmi saat hadir di acara ‘Happy Together 3’ yang tayang 26 Mei lalu.


Image source: allkpop.com

Disela acara berlangsung, Seolhyun diminta untuk melakukan gaya imut atau disebut aegyo oleh MC. Aksi aegyo-nya pun diterima dan mendapat pujian yang digambarkan dengan pertanyaan, "Apakah ada pria beruntung yang mendapat untuk melihat aegyo ini saat ini ada?"

Baca juga: Chanmi AOA Tinggalkan FNC Entertainment Setelah 15 Tahun

Member yang termasuk maknae line ini pun menjawab tidak ada, yang mana Chanmi langsung menyambutnya dengan komentar, “Yah, dia mengatakan tidak karena pekerjaannya”. Pada saat itu, komentar Chanmi ini mungkin bisa dianggap seperti lelucon saja ya.

Namun, setelah jalinan asmara Seolhyun dan pentolan Block B itu akhirnya terungkap , barulah disadari ternyata pernyataan Chanmi kali itu adalah ternyata sungguh-sungguh ya. Setuju, Dreamers?^^

(tys)

Komentar
RECENT ARTICLE
Advertise with Us
sales & marketing : sales@dreamers.id
enquiries : info@dreamers.id
Get Our Application for Free
MOST POPULAR
BACK TO DREAMLAND | TOP | View Desktop Version
CONTACT US
Dreamers.id
dreamersradio