Portal Berita - Radio Streaming - Komunitas Anak Muda
Portal Berita - Radio Streaming - Komunitas Anak Muda
line official dreamers
facebook dreamers
twitter dreamer
instagram dreamers
youtube dreamers
google plus dreamers
Dreamland
>
Lifestyle
>
Article
Simak Bahaya Selfie Menurut Ahli Teknologi
30 April 2015 16:13 | 4015 hits

DREAMERSRADIO.COM - Gadget dan selfie sudah jadi gaya hidup primer jaman sekarang. Sepertinya hari tanpa teknologi apalagi selfie kurang pas. Tapi ternyata perilaku selfie yang terus menerus bahkan sampai kecanduan bisa berbahaya lho. Seperti apa bahayanya?

Dilansir Viva, Selfie memiliki potensi mengancam keamanan teknologi penggunanya. . Hal ini dikemukakan oleh Profesor ilmu komputer, yang juga mantan Ketua Indonesia Security Incident Response Team on Internet Infrastructure (Id SIRTII), Richardus Eko Indrajit.  Bahkan perusahaan teknologi sebesar Apple melarang tren ini.

"Selfie itu memiliki kerentanan. Vulnerability-nya, anda memfoto wajah anda dari dekat, itu secara tidak langsung anda memfoto retina mata anda," ujar Eko yang kini menjabat sebagai Ketua Umum Asosiasi Perguruan Tinggi Informatika dan Ilmu Komputer.

Baca juga: Berbahaya, Jangan Berikan Foto Selfie dan KTP Sembarangan

"Dari gambar selfie, retina mata anda terlihat jelas. Apalagi jika menggunakan kamera resolusi tinggi. Jika dipindai, semua selesai," ujar Eko.

Padahal, Apple dan HTC misalnya menggunakan retina mata untuk akses keamanan. Sekarang ini, diketahui bahwa retina mata memiliki basic yang sama dengan sidik jari, bahkan lebih kompleks. Dua anak kembar saja tidak memiliki selaput mata atau selaput jala dari retina yang sama.

Tetapi diketahui, kebanyakan selfie bisa merekam pola retina seseorang, dan asumsi bahayanya, hasil retina tersebut bisa disalah gunakan. Seperti beredar rumor bahwa Apple menggunakan akses keamanan sidik jari dan retina mata agar mendapatkan data intelijen dari seluruh dunia.

(rei)

Komentar
RECENT ARTICLE
Advertise with Us
sales & marketing : sales@dreamers.id
enquiries : info@dreamers.id
Get Our Application for Free
MOST POPULAR
BACK TO DREAMLAND | TOP | View Desktop Version
CONTACT US
Dreamers.id
dreamersradio