Portal Berita - Radio Streaming - Komunitas Anak Muda
Portal Berita - Radio Streaming - Komunitas Anak Muda
line official dreamers
facebook dreamers
twitter dreamer
instagram dreamers
youtube dreamers
google plus dreamers
Dreamland
>
Lifestyle
>
Article
Yuk, Lihat Karya Seni LEGO Yang Dibentuk Jadi Makanan!
20 Agustus 2014 19:52 | 6912 hits

DREAMERSRADIO.COM - Siapa yang tidak pernah bermain dengan LEGO? Mainan yang dapat disusun-susun ini berhasil menciptakan karya seni yang sangat mengagumkan dari seluruh dunia. Seorang seniman bernama Sachiko Akinaga ikut menciptakan karya seni dari mainan yang diproduksi di Denmark ini.

Seperti yang dikutip dari Foodbeast.com, Sachiko adalah seorang seniman asal Jepang yang tidak menggunkana kanvas sebagai medianya. Sachiko lebih memilih menggunakan LEGO sebagai media karya seninya. 
 
 
 
Lego Brick Artist ini membentuk karya dengan bentuk makanan yang hasilnya sangat menyerupai bentuk aslinya. Sachiko membuat pancake, sushi, burger, bahkan pisang yang bisa dikupas kulitnya. Ada juga strawberry cheesecake yang jika dibuka, maka ada ruangan yang berisi orang dari LEGO.
 
 
 
 
 
Sachiko memulai hobinya ini sejak ia berumur 5 tahun. Ia berhasil membuktikan bahwa hal sederhana dapat menjadi karya yang besar dengan ketekunan. Unik ya, Dreamers! ^^
 
Image Source: RocketNews24

Baca juga: LEGO Luncurkan Set Bertema MV BTS 'Dynamite' Seharga 1,7 Juta

Komentar
RECENT ARTICLE
Advertise with Us
sales & marketing : sales@dreamers.id
enquiries : info@dreamers.id
Get Our Application for Free
MOST POPULAR
BACK TO DREAMLAND | TOP | View Desktop Version
CONTACT US
Dreamers.id
dreamersradio