Portal Berita - Radio Streaming - Komunitas Anak Muda
Portal Berita - Radio Streaming - Komunitas Anak Muda
line official dreamers
facebook dreamers
twitter dreamer
instagram dreamers
youtube dreamers
google plus dreamers
Dreamland
>
Lifestyle
>
Article
Ups, Cara Pakai Jepit Rambut Ini Ternyata Salah!
01 September 2013 16:15 | 17602 hits

DREAMERSRADIO.COM - Jepit tipis hitam alias bobby pin adalah senjata pamungkas tiap perempuan untuk menata rambut. Apa kamu sudah memakainya dengan cara yang benar?

Sudah nggak bisa dipungkiri lagi bahwa terlepas dari bentuknya yang super mini, jepit hitam ini punya manfaat besar. Selain biasa dijadikan andalan hairstylist saat menata rambut, jepit rambut dua sisi ini juga selalu jadi penyelamat bad hair day paling ampuh!

Kebanyakan dari kita pasti memakainya dengan cara seperti ini:

Bagian bergerigi di sebelah atas, bagian rata di bawah.

Tahukah kamu kalau sebenarnya cara di atas salah?

Nah, beginilah cara memakai jepit tipis dua sisi yang tepat!:

Bagian rata di sebelah atas, bagian bergerigi di bawah.

Mengapa seperti itu? Rupanya ketika bagian gerigi berada di sebelah bawah, maka rambut akan 'terikat' lebih kencang. Sementara itu, bagian rata di atas membantu mendorong rambut ke bagian gerigi.

Semoga tips ini bisa membantu kalian, Dreamers!

(msy)

Baca juga: 5 Tips Fashion Ala Girl Group K-Pop Agar Terlihat Langsing

Komentar
RECENT ARTICLE
Advertise with Us
sales & marketing : sales@dreamers.id
enquiries : info@dreamers.id
Get Our Application for Free
MOST POPULAR
BACK TO DREAMLAND | TOP | View Desktop Version
CONTACT US
Dreamers.id
dreamersradio