Portal Berita - Radio Streaming - Komunitas Anak Muda
Portal Berita - Radio Streaming - Komunitas Anak Muda
line official dreamers
facebook dreamers
twitter dreamer
instagram dreamers
youtube dreamers
google plus dreamers
Dreamland
>
Lifestyle
>
Article
Pudding Camera, Aplikasi Favorit yang Digunakan Para Idola K-Pop Saat Ber-Selca
03 Agustus 2013 16:00 | 134236 hits

DREAMERSRADIO.COM - Salah satu tren yang wajib diikuti dari para idola k-pop adalah selca alias self-camera yang mereka lakukan. Lewat akun SNSnya, seperti me2day, Instagram, ataupun Twitter, para idola k-pop sering sekali mengunggah selca dengan berbagai gaya yang lucu dan menggemaskan.

Dari banyaknya selca cantik yang diunggah, ternyata ada satu aplikasi selca yang populer di kalangan para idola k-pop saat mereka tengah berselca. Adalah ‘Pudding Camera’, yaitu sebuah aplikasi dalam smartphone Android maupun Apple yang kerap digunakan oleh para idola k-pop, khususnya saat mereka menampilkan 4 frame sekaligus dalam satu foto.

Pudding Camera memiliki banyak tipe frame kamera dan juga pengaturan filter berbeda-beda yang semuanya menjadi favorit para idola k-pop. Tipe frame kamera yang populer digunakan adalah ‘Motion 2x2’, ‘Motion 4’, dan juga ‘Fantasy’. Sementara untuk pengaturan filternya, ‘Noir’ menjadi salah satu yang terfavorit karena memberikan efek biru dengan sedikit ‘debu’, dan juga ‘Dazzle’ yang memberikan sentuhan keemasan sebagai efeknya.

Yap, sebelum berfoto, pastikan kita telah memilih tipe kamera dan juga tipe efek yang akan digunakan saat akan ber-selca. Yuk intip selca para idola k-pop saat menggunakan aplikasi pudding camera, serta tipe dan efek yang mereka gunakan:

G.Na >
Komentar
RECENT ARTICLE
Advertise with Us
sales & marketing : sales@dreamers.id
enquiries : info@dreamers.id
Get Our Application for Free
MOST POPULAR
BACK TO DREAMLAND | TOP | View Desktop Version
CONTACT US
Dreamers.id
dreamersradio