Portal Berita - Radio Streaming - Komunitas Anak Muda
Portal Berita - Radio Streaming - Komunitas Anak Muda
line official dreamers
facebook dreamers
twitter dreamer
instagram dreamers
youtube dreamers
google plus dreamers
Dreamland
>
Lifestyle
>
Article
Cara Alami Hilangkan Cegukan
25 Juni 2013 15:25 | 3254 hits

DREAMERSRADIO.COM - Setiap orang pasti pernah mengalami yang namanya cegukan. Walaupun bukan perkara besar, namun cegukan yang terus menerus membuat kita tersiksa. Tapi kini tak perlu khawatir, jika kamu mengalami cegukan ada cara alami kok yang dapat kamu lakukan untuk menghilangkannya.

Cegukan memang harus diatasi secepatnya, karena hal itu bisa mengganggu kegiatan keseharian. Kita ketahui cegukan membuat seseorang jadi tak nyaman dalam berinteraksi, berbicara satu sama lain, atau saat sedang istirahat sekali pun. Lantas, bagaimana penanganannya?

Dilansir dari Healthmeup, berikut beberapa cara mengatasi cegukan, diantaranya:

Gula
Mengonsumsi sesendok gula bisa membuat cegukan pergi, hal itu bisa terjadi karena gula dapat menyesuaikan diri saat berada ditenggorokan. Sehingga bisa perlahan menghentikan cegukan seseorang.

Baca juga: Benarkah Cegukan Gejala Baru COVID-19?

Menarik napas dalam-dalam dan perhalan menggeluarkannya
Cara ini memang trik lama, tapi cara ini masih ampuh mengatasi cegukan. Di mana cara kerjanya ialah merangsang saraf dari otak ke diafragma agar dapat dada menjadi lapang, dan cegukan perlahan hilang.

Meminum air
Meminum air juga dapat mengatasi cegukan seseorang, dimana saat seorang menelan air secara tak langsung melancarkan tenggorokan dan diafragmanya. Sehingga perlahan-lahan cegukan pun hilang.

Dikejutkan
Mengejutkan seseorang atau mengalihkan perhatian secara mental dapat perlahan dapat menghilangkan cegukan seseorang.

Mengonsumsi makanan asam
Mengonsumsi makanan asam seperti cuka atau jeruk nipis, dan mengstiumulus pernapasan seseorang. Di mana saat wajah mengernyit saat keasaman, pada kondisi itu cegukan perlahan dihilangkan.

Komentar
RECENT ARTICLE
Advertise with Us
sales & marketing : sales@dreamers.id
enquiries : info@dreamers.id
Get Our Application for Free
MOST POPULAR
BACK TO DREAMLAND | TOP | View Desktop Version
CONTACT US
Dreamers.id
dreamersradio