Portal Berita - Radio Streaming - Komunitas Anak Muda
Portal Berita - Radio Streaming - Komunitas Anak Muda
line official dreamers
facebook dreamers
twitter dreamer
instagram dreamers
youtube dreamers
google plus dreamers
Dreamland
>
Film
>
Article
Wah, Set Syuting Running Man Kebakaran!
10 Juni 2013 10:45 | 7788 hits

DREAMERSRADIO.COM - Variety show Running Man yang sering berpindah-pindah saat syutingnya, sayangnya harus mengalami sedikit kecelakaan dalam syuting kali ini.

Ditengah-tengah kesenangan dan keramaian syuting hari itu yang mengambil mengenai siluman rubah ekor 9, Yoo Jae Suk, Haha, Song Ji Hyo, Gary, Ji Suk Jin, Kim Jong Kook dan Lee Kwang Soo harus dikagetkan dengan kecelakaan yang terjadi.

Baca juga: Robert Pattinson Dikonfirmasi Mampir ke 'Running Man'

Dalam set, di siapkan kotak dimana para bintang tamunya nanti akan keluar dan menggunakan efek api yang menyala. Namun sayangnya, saat pertama kali dinyalakan, apinya malah menyebar luas dan membakar kotak tersebut. Para kru dan bintang running man pun panik dan berusaha mematikan api yang membesar tersebut.

Walaupun sempat panik, untungnya tidak ada korban serius atau terluka di kecelakaan ini. Kesalahan teknis dalam pemasangan setnya menyebabkan hal ini terjadi dan semoga lain kali tidak ada kejadian serius seperti ini lagi ya!^^

Komentar
RECENT ARTICLE
Advertise with Us
sales & marketing : sales@dreamers.id
enquiries : info@dreamers.id
Get Our Application for Free
MOST POPULAR
BACK TO DREAMLAND | TOP | View Desktop Version
CONTACT US
Dreamers.id
dreamersradio