Portal Berita - Radio Streaming - Komunitas Anak Muda
Portal Berita - Radio Streaming - Komunitas Anak Muda
line official dreamers
facebook dreamers
twitter dreamer
instagram dreamers
youtube dreamers
google plus dreamers
Dreamland
>
Film
>
Article
Daftar Drama Korea yang Tayang Bulan Oktober 2022 (Part 1)
04 Oktober 2022 23:00 | 860 hits

DREAMERS.ID - Di bulan Oktober ini sejumlah drama Korea baru siap tayang. Tampilkan bagai genre dan aktor Korea ternama. Simak deretan drama Korea baru yang tayang sepanjang bulan Oktober ini:

1. Cheer Up (3 Oktober)

Dibintangi Han Ji Hyun, Bae In Hyuk, Jang Gyuri, Kim Hyun Jin. Cherr up merupakan drama rom com remaja yang menceritakan kisah seorang murid SMA perempuan yang ambisius dan cheer squad yang diikutinya karena uang.

2. Love is for Suckers (5 Oktober)

Drama rom com yang dibintangi Lee Da Heed an Choi Siwon Super Junior ini mengisahkan dua sahabat lama yang mulai mempertanyakan perasaan mereka satu sama lain setelah bekerja sebagai PD reality show kencan dan pemainnya.

3. Bad Prosecutor (5 Oktober)

Baca juga: Kim Nam Gil Raih Daesang, Inilah Daftar Pemenang SBS Drama Awards 2022

Dibintangi D.O EXO dan Lee Se Hee, drama bertema hukum ini menceritakan seorang jaksa yang rela melakukan apa saja untuk kepentingan korban.

4. Glitch (7 Oktober)

Dibintangi Jeon Yeo Bin dan Na Na. Glitch merupakan drama bergenre sci-fi thriller yang menceritakan tentang seorang wanota yang mencari pacarnya yang hilang. Dia pun terlibat dalam klub UFO untuk mencari tahu keberadaannya.

5. Yonder (14 Oktober)

Yonder merupakan drama yang menggabungkan genre sci-fi dan melodrama. Dibintangi Han Ji Min dan Shin Ha Kyun, drama ini menceritakan tentang seorang pria yang tidak bisa menerima kematian istrinya. Dia kemudian meyelami dunia antara kehidupan dan kematian.

6. The Queen’s Umbrella (15 Oktober)

The Queen’s Umbrella merupakan drama sageuk yang akan menampilkan Kim Hye Soo, Kim Hae Sook dan Choi Won Young. Menceritakan tentang seorang ratu bermasalah yang menggunakan metode tidak biasa untuk membuat putranya layak untuk gelar mereka.

(bef)

Komentar
RECENT ARTICLE
Advertise with Us
sales & marketing : sales@dreamers.id
enquiries : info@dreamers.id
Get Our Application for Free
MOST POPULAR
BACK TO DREAMLAND | TOP | View Desktop Version
CONTACT US
Dreamers.id
dreamersradio